BUILD TERSAKIT BEATRIX MOBILE LEGENDS 2022

Posted in,

Beatrix adalah seorang gadis yang nakal dari sebuah kota bernama Castle Gorge yang merupakan bagian dari Moniyan Empire, saking nakalnya Beatrix hampir ingin pergi meninggalkan kedua orang tuanya demi mencari kesenangan yang ia inginkan.

Image by : oneesports.id

Namun saat Beatrix ingin pergi dari rumah, kedua orang tuanya memberikan sebuah hadiah senjata yang canggih kepada Beatrix dan ia pun sangat senang atas hadiah yang telah orang tuanya berikan.

Image by : idntimes.com

Nah bagi kalian para user Beatrix, pasti kalian penasaran kan item apa aja sih yang paling menyakitkan yang bisa kalian gunakan saat war ? 

Kali ini kita akan membahas tentang Build Tersakit Beatrix Mobile Legends 2022. 

simak terus pembahasan nya ya!! 

1. Warrior Boots 

Item pertama adalah Warrior Boots 

Image by : levelsatu.com

Beatrix akan mendapatkan +40 Movement Speed dan +22 Physical Defense.

2. Blade Of Despair

Item kedua adalah Blade Of Despair, Beatrix akan mendapatkan +160 Physical Attack dan +5% Movement Speed.

Image by : levelsatu.com

Keuntungan item ini adalah ketika menyerang lawan dengan sisa HP di bawah 50% akan meningkatkan Physical Attack Beatrix sebesar +25% selama 2 detik.

3. Blade Of The Heptaseas

Item ketiga adalah Blade Of The Heptaseas, Beatrix akan mendapatkan +70 Physical Attack dan +250 HP tambahan.

Image by : levelsatu.com

Keuntungan item ini adalah jika tidak ada damage yang diterima atau dikeluarkan selama 5 detik, Basic Attack selanjutnya akan memberikan Physical Damage yang setara dengan 160+40% Physical Attack dan menyebabkan efek Slow sebesar 40% selama 1.5 detik.

4. Wind Of Nature

Item keempat adalah Wind Of Nature, Beatrix akan mendapatkan +30 Physical Attack, +20% Attack Speed dan 10% Physical Lifesteal.

Image by : levelsatu.com

Keuntungan item ini adalah mendapatkan Immune atau kebal terhadap semua Physical Damage selama 2 detik.

5. Athena’s Shield

Item kelima adalah Athena’s Shield, Beatrix akan mendapatkan +900 HP tambahan, +62 Magic Defense dan +2 HP Regen.

Image by : levelsatu.com

Keuntungan item ini adalah Athena’s Shield akan aktif ketika terkena serangan Magic Damage dan mengurangi Magic Damage yang diterima sebanyak 25% selama 5 detik.

6. Malefic Roar

Item terakhir adalah Malefic Roar, Beatrix akan mendapatkan +60 Physical Attack.

Image by : levelsatu.com

Keuntungan item ini adalah setiap Physical Defense yang dimiliki lawan akan meningkatkan Physical Penetration sebesar 0.05% – 20% saat memberikan Damage kepada musuh.

Jadi itulah Build Tersakit Beatrix Mobile Legends 2022 yang bisa membuat musuh mati dengan One Shot One Kill!! 

Jangan lupa stay tuned terus di levelsatu.com untuk dapetin update-an game-game selanjutnya 😀

Posted in, , , , , , , ,

No commentsadd one

Speak Your Mind

Your email address will not be published. Required fiels are marked "*".
Copyright © 2024 - All rights reserved. Built on WeCodeArt Framework.